Bahan cara membuat kue kering
- 85 gram margarin
- 170 gram butter
- 1 butir telur ayam
- 100 gr gula halus
- 1/2 sendok teh vanili
- 225 gr tepung terigu protein rendah
- 30 gram maizena
- 1/4 sdt soda kue
- 1/2 sdt baking powder
Hiasan kue
- 20 gram kacang mede cincang
- selai strawberi
cara membuat kue lebaran
- Kocok margarin, butter, gula halus dan vanili sampai berwarna putih , masukkan telur, kocok kembali selama kurang lebih 2 menit dan berbuih
- Masukkan terigu, maizena, soda kue dan baking powder yang sudah diayak, kemudian diaduk sampai rata.
- Buat kelereng sebanyak 2 sdtm gulingkan di dalam kacang mede cincang. tekan bagian tengahnya dengan ibu jari, lalu isi dengan selai strawberi.
- Beri jarak diloyang, oven dengan 170 derajat celcius selama 25 menit, hingga matang.
resep kue satru kacang tanah
resep bolu kukus polkadot
No comments:
Post a Comment